PERJANJIAN KINERJA PEMERINTAH KABUPATEN ROTE NDAO
PERJANJIAN KINERJA PEMERINTAH KABUPATEN ROTE NDAO
TAHUN 2017
SASARAN STRATEGIS | INDIKATOR KINERJA UTAMA | TARGET | |
1 | 2 | 3 | |
MISI I : MEWUJUDKAN TATA RUANG WILAYAH KE DALAM UNITUNIT OPERASIONAL YANG TEPAT DARI SISI EKONOMI, SOSIAL BUDAYA DAN KEAMANAN NEGARA | |||
1 | Meningkatnya Pengendalian dan Pemanfaatan Ruang Sesuai Kaidah Tata Ruang | 1.1 Prosentase Perda RTRW 1.2 Jumlah Regulasi Kawasan Strategis | 100% 4 Dok |
2 | Meningkatnya Daya Dukung Lahan | 2.1 Jumlah Pelayanan Persampahan 2.2 Prosentase TPS Terhadap Penduduk 2.3 Jumlah Rekomendasi Dokumen Lingkungan Hidup | 3,9 M3 0.06% 25 Dok |
3 | Meningkatnya Pengelolaan Kawasan Hutan dan Hutan Kemasyarakatan Yang Lestari dan Sumberdaya Alam Hayati | 3.1 Luas Kawasan Rehabilitasi Hutan & Lahan 3.2 Penurunan Lahan Kritis Dalam Kawasan Hutan 3.3 Penurunan Lahan Kritis Luar Kawasan Hutan | 50 Ha 150 Ha 100 Ha |
MISI II : MENINGKATKAN KUALITAS DAN KUANTITAS SERTA PEMERATAAN PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR | |||
1 | Tersedianya Sarana dan Prasrana Transportasi Publik Yang memadai Secara Kualitas dan Kuantitas | 1.1 Panjang Jalan Terbangun 1.2 Panjang Jembatan Terbangun | 5000 Meter 40 Meter |
2 | Meningkatnya Kuantitas dan Kualitas Jaringan Irigasi Teknis | 2.1 Jumlah Panjang Saluran Irigasi Terbangun 2.2 Jumlah Pembangunan Embung Terbangun | 883 Meter 117 Unit |
3 | Meningkatnya Cakupan layanan air bersih dan sanitasi layak | 3.1 Prosentase Penduduk berakses Air Minum dan Sanitasi Layak Perdesaan 3.2 Prosentase Penduduk berakses Air Minum dan Sanitasi Layak Perkotaan | 98.00% 71.5% |
MISI III : MENINGKATKAN KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA YANG BERDAYA SAING | |||
1 | Meningkatnya ratarata lama sekolah | 1.1 RataRata Lama Sekolah | 7,3% |
2 | Meningkatnya Tingkat Pendidikan Masyarakat | 2.1 Prosentase APM SD SMP | 100% 98.0% |
1
Perjanjian Kinerja Pemerintah Kabupaten Rote Ndao Tahun Anggaran 2017
SASARAN STRATEGIS | INDIKATOR KINERJA UTAMA | TARGET | |
1 | 2 | 3 | |
2.2 Prosentase APK - SD - SMP | 100% 100% | ||
3 | Meningkatnya Mutu dan Prosentase Kelulusan | 3.1 Prosentase Kelulusan - SD - SMP | 100% 100% |
4 | Meningkatnya Mutu dan Akses Pendidikan Non Formal | 4.1 Prosentase Angka Melek Huruf | 93.21% |
5 | Meningkatnya Mutu dan Akses Pelayanan Perpustakaan | 5.1 Jumlah Koleksi Bahan Pustaka (Buku) 5.2 Jumlah Pengunjung pada Perpustakaan Daerah | 250 Buku 1200 Orang |
6 | Meningkatnya Mutu Sarana dan Prasarana Pendidikan pada semua Jenjang dan Jenis Pendidikan | 6.1 Rasio : - Murid SD - Murid SMP | 1:123 1:173 |
7 | Meningkatnya Mutu Pendidikan dan Tenaga Kependidikan | 7.1 Prosentase Guru Berpendidikan S1 7.2 Prosentase Sertifikasi guru | 90.00% 80.00% |
8 | Tercapainya Keterwakilan 30% Perempuan Dalam Jabatan Eksekutif Maupun Legislatif | 8.1 Prosentase Keterwakilan Perempuan di Jabatan Pemerintahan dan Parlemen - Eksekutif - DPRD Kab | 2% 4% |
9 | Meningkatnya Perlindungan Anak | 9.1 Jumlah Lembaga Perlindungan Anak (PUG) yang Aktif | 9 Lbg |
10 | Meningkatnya Partisipasi Pemuda dalam Pembangunan dalam Segala Bidang baik Lokal, Regional maupun Nasional | 10.1 Jumlah Organisasi Kepemudaan yang Aktif Terbina 10.2 Jumlah Cabang Olah Raga Prestasi Lokal, Nasional (Cabang) | 9 Org 12 Cab |
MISI IV : MENINGKATKAN PERTUMBUHAN EKONOMI MELALUI PENGEMBANGAN PARIWISATA YANG DI DUKUNG OLEH PERTANIAN DAN PERIKANAN | |||
1 | Meningkatnya Pendapatan dan Pemerataan Pendapatan Masyarakat | 1.1 PDRB Atas Dasar Harga Konstan 2010 1.2 PDRB Atas Dasar Harga Berlaku (Rp. Juta ) 1.3 PDRB Per Kapita Harga Konstan 2010 1.4 PDRB Per Kapita Harga Berlaku (Rp. Juta ) 1.5 Pertumbuhan Ekonomi | Rp. 505,969,610 Rp.1,298,995,954 Rp.3,447,263 Rp.8,927,316 6% |
2 | Meningkatnya Produksi dan Produktivitas | 2.1 Peningkatan Produksi Tanaman Pangan - Jumlah Produksi/Gabah - Jumlah Produksi Jagung - Jumlah Produksi Bawang Merah Merah | 64,946 Ton 8,85 Ton 202,21 Ton |
2
Perjanjian Kinerja Pemerintah Kabupaten Rote Ndao Tahun Anggaran 2017
SASARAN STRATEGIS | INDIKATOR KINERJA UTAMA | TARGET |
1 | 2 | 3 |
- Jumlah Produksi Sorgum - Jumlah Produksi Kacang Tanah - Jumlah Gula Air | 93,48 Ton 4,331 Ton 149,67 Ton | ||||
2.2 Peningkatan Produksi Perkebunan - Jumlah Produksi Kelapa - Jumlah Jambu Mete | 3,750 Ton 70 Ton | ||||
2.3 Peningkatan Produksi Perikanan dan Kelautan - Jumlah Produksi Tangkap - Jumlah RTP Tangkap - Jumlah produksi Budidaya - Jumlah RTP Budidaya - Jumlah Pemanfaatan Budidaya | 2,589 Ton 6,968 Ton 7,51 Ton 10,693 Ha 2,222 Ha | ||||
3 | Meningkatnya Sarana dan Prasaran Pariwisata | 3.1 Jumlah Akomodasi Pariwisata - Hotel/Losmen (unit) | 12 Unit | ||
- Kamar | 150 Buah | ||||
- Tempat Tidur | 287 Buah | ||||
3.2 Jumlah Kunjungan Wisatawan | |||||
- Wisatawan Manca Negara | 2,117 0rang | ||||
- Wisatawan Nusantara | 2,549 0rang | ||||
- Rata-rata Lama Menginap | 5 Hari | ||||
4 | Meningkatnya Jumlah Industri Berbasis Pertanian | 4.1 Jumlah UMKM | 162 Unit | ||
5 | Meningkatnya jumlah dan mutu koperasi yang sehat | 5.1 Jumlah koperasi yang aktif: – Jumlah Koperasi – Jumlah Anggota – Jumlah Modal sendiri | 190 Unit 12157 Org Rp. 24,869,442 | ||
MISI V : MENINGKATKAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DAN PERCEPATAN PENANGGULANGAN KEMISKINAN | |||||
1 | Meningkatnya Cakupan Pelayanan Dasar Kesehatan | 1.1 Angka Harapan Hidup | 68,4 Umur | ||
2 | Menurunya Gizi Buruk | 2.1 Kasus Balita Gizi : – Prosentase Kurang – Prosentase Buruk | |||
6.6% | |||||
0.7% | |||||
3 | Meningkatnya Pelayanan Puskesmas dan Pustu | Rumah | Sakit, | 3.1 Jumlah Prasarana Kesehatan: – Rumah Sakit – Puskesmas – Pustu – Posyandu | 1 Unit 12 Unit 87 Unit 366 Unit |
3
Perjanjian Kinerja Pemerintah Kabupaten Rote Ndao Tahun Anggaran 2017
SASARAN STRATEGIS | INDIKATOR KINERJA UTAMA | TARGET | |
1 | 2 | 3 | |
4 | Menurunnya Kematian Ibu Melahirkan dan Kematian Bayi Baru lahir | 4.1 Prosentase Kelahiran – Xxxx Xxxxx Xxxxx(2.779) – Xxxx Xxxxx Xxxx (30) | 98.93% 1.07% |
– AKI | 2 Kasus | ||
5 | Menurunnya angka Kesakitan dan Kematian Akibat Penyakit | 5.1 Porsentase Penurunan Kasus Penyakit di Desa/Kelurahan – Muntaber (Diare) – Demam Berdarah – Campak – ISPA – Malaria – TBC – Kusta – Filariasis | 0% 0% 37.55% 638 Kasus 2/1000Kasus 7% 0.18% 2.90% |
6 | Meningkatnya Kualitas dan Jangkauan Pelayanan KB | 6.1 Jumlah Partisipasi Masyarakat Terhadap Kesehatan – Akseptor KB – Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS) – Prosentase KB Aktif | 14,403 Akseptor 17,79 PUS 78% |
7 | Meningkatnya Jumlah dan Mutu Tenaga Medis dan Paramedis | 7.1 Tenaga Kesehatan - Jumlah Dokter - Jumlah Tenaga Paramedis (Perawat/Bidan) | 25 orang 203 orang |
8 | Meningkatnya Perlindungan Sosial bagi Masyarakat Miskin | 8.1 Prosentase Penurunan Penduduk Miskin | 25.09% |
9 | Menurunnya Angka Pengangguran | 9.1 Prosentase Penurunan Jumlah Pengangguran | 3.20% |
MISI VI : MEWUJUDKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN YANG BAIK DAN BERSIH, SERTA MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK YANG PRIMA | |||
1 | Penataan Kelembagaan dan Aparatur Pemerintah Daerah Menuju Kelembagaan yang Minim Struktur Kaya Fungsi dan Aparatur yang Profesional | 1.1 Jumlah SKPD Teknis | 48 SKPD |
2 | Meningkatnya Kinerja Aparatur sesuai Prinsip-prinsip Good Governance | 2.1 Prosentase Pelayanan Perijinan Satu Pintu | 100% |
3 | Meningkatnya Kesadaran Hukum dan HAM masyarakat | 3.1 Jumlah Sosialisasi Sadar Hukum | 1 |
4 | Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah | 4.1 Opini BPK Terhadap Pengelolaan Keuangan Daerah 4.2 Prosentase Penerapan E-Proc dalam Pengadaan Barang dan Jasa | WTP 100% |
4
Perjanjian Kinerja Pemerintah Kabupaten Rote Ndao Tahun Anggaran 2017
SASARAN STRATEGIS | INDIKATOR KINERJA UTAMA | TARGET | |
1 | 2 | 3 | |
5 | Meningkatnya Akses Masyarakat Terhadap Informasi Pembangunan | 5.1 Jumlah Pengunjung Web Site Pemerintah Daerah Kab. Rote Ndao | 1000 orang |
6 | Adanya Komitmen dan Koordinasi Aparat Penegak Hukum Dalam Memberantas KKN | 6.1 Jumlah Implementasi Aksi PPK | 4 Kali |
7 | Terpeliharanya Keamanan dan Kenyamanan | 7.1 Cakupan Rasio Petugas Pelindungan | 4 : 1 |
Lingkungan | Masyarakat (Linmas) | ||
8 | Meningkatnya Ketrampilan dan Kemampuan Anggota Satpol PP dan Linmas | 8.1 Jumlah Anggota yang terlatih | 50 Anggota |
9 | Meningkatnya Pendapatan Asli Daerah | 9.1 Jumlah Pendapatan Asli Daerah | Rp.00.000.000.000 |
10 | Meningkatnya Penataan dan Pengelolaan Aset Daerah | 10.1 Opini BPK terhadap Penataan dan Pengelolaan Aset Daerah | WTP |
Ditetapkan di : Baa
Pada tanggal : 20 Februari 2017 BUPATI ROTE NDAO
XXX. XXXXXXX XXXXXX, MM
5
Perjanjian Kinerja Pemerintah Kabupaten Rote Ndao Tahun Anggaran 2017