Kebijakan Privasi
Kebijakan Privasi
1. Definisi Informasi Pribadi
2. Perolehan/Pemanfaatan Informasi Pribadi
3. Tujuan Penggunaan Informasi Pribadi
(1) Informasi yang Diperoleh dari Pengguna Layanan
1. Otentikasi anggota, manajemen, komunikasi pekerjaan klerikal, dan penyediaan fungsi Layanan;
2. Verifikasi identitas Pengguna;
3. Mengoperasikan dan mengelola seminar dan berbagai acara lainnya yang disediakan oleh Grup;
4. Mendistribusikan informasi yang berhubungan dengan Layanan;
5. Permintaan, komunikasi mengenai kuesioner, kampanye, atau pemberian hadiah, dan lainnya;
6. Membalas pertanyaan dan komentar;
7. Iklan, ajakan, dan penjualan barang dagangan, dan lainnya dari Grup dan pihak ketiga;
8. Pengumuman tentang Layanan dan seminar yang dioperasikan oleh Grup;
9. Melakukan pekerjaan pemeliharaan pada Layanan;
10. Peningkatan Layanan;
(2) Informasi yang Didaftarkan oleh Pengguna Layanan
1. Membalas pertanyaan dan komentar Pengguna mengenai Layanan;
2. Melakukan pemeliharaan atas Layanan;
4. Menyediakan Layanan dengan aman kepada Pengguna (termasuk penemuan atas dan pemberitahuan kepada Pengguna yang melanggar Ketentuan Penggunaan, dan lainnya serta investigasi, deteksi, dan pencegahan kesalahan, termasuk penipuan, akses tidak sah, penyalahgunaan layanan lainnya, dan tanggapan terhadapnya); dan
5. Mengalihdayakan penanganan Informasi Pribadi kepada subkontraktor, perusahaan mitra, atau kontraktor yang dengannya Grup telah mengadakan perjanjian kerahasiaan mengenai Informasi Pribadi dalam ruang lingkup yang diperlukan untuk mencapai tujuan penggunaan.
(3) Informasi Pribadi Klien/Pemasok Grup (Termasuk Pejabat dan Karyawan Korporasi Klien/Pemasok)
1. Tanggapan terkait bisnis, termasuk negosiasi, komunikasi, konsultasi, pemesanan dan penyelesaian transaksi, atau pelaksanaan suatu perjanjian;
2. Pengelolaan informasi klien/pemasok; dan
(4) Informasi Pemegang Saham Grup (Termasuk Pejabat dan Karyawan Pemegang Saham Perusahaan)
1. Menjalankan hak dan melaksanakan kewajiban berdasarkan Undang-Undang Perusahaan Jepang dan peraturan perundang-undangan lainnya yang berlaku;
2. Manajemen pemegang saham, termasuk persiapan catatan/rekaman sesuai dengan standar yang ditentukan berdasarkan berbagai undang-undang dan peraturan; dan
(5) Informasi Pelamar Pekerjaan/Perekrutan oleh Grup
2. Komunikasi dengan pelamar dan menanggapi pertanyaan lainnya dari pelamar;
3. Pengumuman acara/seminar yang berkaitan dengan ketenagakerjaan yang dioperasikan oleh Grup; dan
4. Hal-hal lain di mana Grup harus menangani Informasi Pribadi pemohon untuk penyediaan Layanan yang sesuai dan lancar.
1. Komunikasi bisnis/pertukaran informasi dengan karyawan Grup;
3. Memastikan kesehatan dan lingkungan kerja yang layak bagi karyawan Grup;
4. Memberikan layanan manfaat dan menangani berbagai prosedur asuransi, dan lainnya;
5. Memberitahukan dan melaporkan kepada pihak berwenang, dan lainnya; dan
4. Penanganan Informasi Komunikasi Pribadi
(1) Sifat Informasi yang Diperoleh
Data yang dihasilkan saat menggunakan Layanan, termasuk pernyataan lisan, transkripsi otomatis dari pernyataan tersebut, gambar video, dan lainnya, dari Layanan.
(2) Perolehan Utama dan Pengguna
Grup akan memperoleh dan menggunakan Informasi Komunikasi Rahasia secara utama; namun, Grup dapat memberikan Informasi Komunikasi Rahasia kepada kontraktornya sejauh yang diperlukan untuk mencapai tujuan penggunaan yang diuraikan di bawah ini.
(3) Tujuan dan Cara Penggunaan
Tujuan dan cara penggunaan Informasi Komunikasi Rahasia adalah sebagai berikut:
2. Dalam hal pengungkapan informasi diminta berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undang atau hal lain di mana pengungkapan diizinkan berdasarkan peraturan perundang-undangan;
3. Dalam hal Pengguna melanggar Ketentuan Layanan atau di mana diperlukan untuk mengkonfirmasi apakah Pengguna telah melanggar Ketentuan Layanan;
Kontak ditetapkan di bagian akhir Kebijakan Privasi ini.
(6) Metode Pencabutan Persetujuan
5. Penyediaan Informasi Pribadi kepada Pihak Ketiga
(1) Dalam hal dilakukan sesuai dengan peraturan perundang-undangan;
(2) Dalam hal di mana penyediaan Informasi Pribadi diperlukan untuk melindungi nyawa manusia, kesehatan, atau harta benda dan tidak dimungkinkan untuk mendapatkan persetujuan individu yang relevan;
(3) Dalam hal tedapat kebutuhan khusus untuk meningkatkan kesehatan masyarakat atau mempromosikan pembinaan anak-anak yang sehat dan tidak dimungkinan untuk mendapatkan persetujuan individu yang relevan;
Hal-hal berikut bukan merupakan penyediaan kepada pihak ketiga seperti yang dijelaskan di atas:
(ii) Hal di mana Informasi Pribadi diberikan berdasarkan suksesi bisnis setelah dilakukannya suatu penggabungan atau alasan lainnya; dan
(iii) Hal di mana Informasi Pribadi digunakan bersama berdasarkan ketentuan Undang-Undang Perlindungan Informasi Pribadi.
6. Pertukaran Informasi di dalam Lingkup Grup
7. Penanganan Informasi Pribadi di Negara Asing
Garis besar prosedur penanganan Informasi Pribadi Perusahaan di luar negeri tersebut adalah sebagai berikut. [Informasi Pribadi yang Ditangani oleh Perusahaan (RevComm Inc.)]
(1) Negara dimana Kontraktor Asing berada
Silakan lihat halaman “Penanganan Informasi Pribadi di Negara-Negara di Luar Jepang”.
(2) Rincian Peraturan Perundang-undangan Perlindungan Informasi Pribadi Negara yang Dicakup oleh (1) Silakan lihat halaman “Penanganan Informasi Pribadi di Negara-Negara di Luar Jepang”.
(3) Sistem Perlindungan Informasi Pribadi Kontraktor
8. Pengamanan Informasi Pribadi
Grup kadang dapat mempercayakan penanganan Informasi Pribadi kepada kontraktornya untuk operasi bisnis.
Dalam hal demikian, Grup akan secara ketat memilih kontraktor yang telah menetapkan sistem kontrol yang melindungi Informasi Pribadi dengan layak dan memastikan bahwa mereka mengontrol Informasi Pribadi dengan sesuai melalui pembuatan suatu perjanjian yang menetapkan sistem untuk mencegah kebocoran Informasi Pribadi Pengguna Et Al. melalui pengelolaan yang tepat dan kerahasiaan Informasi Pribadi.
9. Pengecualian Tanggung Jawab Atas Penyediaan Kepada Pihak Ketiga
(1) Dalam hal Pengguna mengungkapkan Informasi Pribadi kepada pihak ketiga dengan menggunakan Layanan atau lainnya;
(3) Dalam hal Informasi Pribadi disediakan oleh Pengguna Et Al. melalui situs eksternal yang ditautkan dari Layanan, yang kemudian digunakan;
(4) Dalam hal pihak ketiga telah memperoleh informasi yang dapat mengidentifikasikan Pengguna individu (ID, kata sandi, dan lainnya) tanpa disediakan oleh Grup; dan
(5) Dalam hal dimana tidak ada alasan yang dapat diatribusikan kepada Grup.
10. Penggunaan Data yang Diproses Secara Statistik
11. Perolehan dan Penggunaan Riwayat Penjelajahan dan Informasi Karakteristik
Riwayat penjelajahan dan informasi karakteristik adalah riwayat tindakan yang diambil atau atribut informasi yang tidak akan mengidentifikasi individu Pengguna Et Al., seperti layanan yang digunakan, halaman yang dijelajah, alamat IP, atau informasi cookie, tidak termasuk informasi yang mengidentifikasi individu (Informasi Pribadi).
Grup menggunakan cookie untuk tujuan tersebut. Selain itu, Grup ada kalanya memperoleh informasi atribut (terbatas pada informasi yang tidak dapat mengidentifikasi individu bahkan dengan menggabungkan) yang tidak dapat mengidentifikasi individu, seperti usia, jenis kelamin, pekerjaan, atau area tempat tinggal, yang diberikan saat pendaftaran anggota, dan lainnya, atau riwayat tindakan pengguna di situs (URL yang diakses, konten, urutan referensi, dan lainnya) dengan menggunakan teknologi seperti cookie atau JavaScript; dengan ketentuan bahwa, tidak terdapat Informasi Pribadi yang dikumpulkan oleh cookie atau informasi atribut dan riwayat tindakan. Anda dapat memilih untuk tidak mengizinkan cookie melalui pengaturan browser Anda. Jika Anda memilih untuk tidak mengizinkan cookie, beberapa fungsi Layanan mungkin dibatasi.
[Perolehan Informasi dengan Menggunakan Layanan Pihak Ketiga]
Untuk rincian lebih detail tentang informasi yang diperoleh Grup dengan menggunakan layanan pihak ketiga, silakan lihat "Perolehan Informasi dengan Menggunakan Layanan Pihak Ketiga."
12. Permintaan Pengungkapan, Koreksi, atau Penangguhan Penggunaan, dan lainnya atas Informasi Pribadi
Grup tidak akan menerima Permintaan Pengguna dalam hal-hal sebagai berikut:
(1) Pengungkapan Informasi Pribadi
1. Dalam hal di mana pengungkapan kemungkinan besar akan membahayakan nyawa, kesehatan, properti/harta milik, atau hak dan kepentingan lain dari Subjek Data atau pihak ketiga;
2. Dalam hal di mana pengungkapan kemungkinan akan secara signifikan mengganggu pengoperasian Layanan yang semestinya;
4. Dalam hal lainnya yang termasuk dalam alasan pengecualian peraturan perundang-undangan.
(2) Penangguhan Penggunaan, Penghapusan, atau Penyediaan Informasi Pribadi kepada Pihak Ketiga
2. Hal-hal lain yang termasuk dalam alasan pengecualian peraturan perundang-undangan.
(3) Koreksi, Penambahan, atau Penghapusan Informasi Pribadi
1. Hal-hal di mana undang-undang dan peraturan selain Undang-Undang Perlindungan Informasi Pribadi menentukan prosedur khusus; atau
2. Hal-hal lainnya yang termasuk dalam alasan pengecualian hukum dan peraturan perundang- undangan.
Silakan merujuk kepada kontak di bawah ini untuk mengirimkan Permintaan Pengguna. [Jika Undang-Undang Perlindungan Informasi Pribadi berlaku:]
Dokumen yang menyatakan bahwa ia memiliki kewenangan hukum untuk mewakili individu yang bersangkutan (kartu keluarga, salinan kartu asuransi kesehatan yang mencantumkan pihak tertanggung), dokumen yang memverifikasi identitas perwakilan hukum (salinan dokumen yang menunjukkan nama dan alamat perwakilan saat ini, seperti surat izin mengemudi, paspor, atau kartu asuransi kesehatan).
• Untuk agen yang ditunjuk secara pribadi:
Surat kuasa (lampiran formulir permintaan pengungkapan Informasi Pribadi), sertifikat stempel prinsipal (diterbitkan dalam waktu tiga (3) bulan sejak Permintaan Pengguna), dokumen yang memverifikasi identitas agen yang ditunjuk secara pribadi, salinan dokumen yang menunjukkan nama dan alamat agen saat ini, seperti surat izin mengemudi, paspor, atau kartu asuransi kesehatan).
13. Pembatasan Perolehan Informasi Pribadi yang Membutuhkan Penanganan Khusus
Kecuali jika diizinkan oleh undang-undang dan peraturan atau sebagaimana diberikan secara langsung oleh Pengguna Et Al., Grup tidak akan memperoleh Informasi Pribadi, yang ditetapkan sebagai informasi pribadi yang membutuhkan penanganan khusus (Pasal 2, Paragraf 3 Undang-Undang Perlindungan Informasi Pribadi), tanpa persetujuan sebelumnya dari Pengguna yang relevan; namun, ketentuan ini tidak akan berlaku di mana informasi tersebut diberikan oleh Pengguna Et Al:
(4) Riwayat kesehatan;
(6) Fakta bahwa Pengguna telah menderita kerugian karena suatu tindak kejahatan ; dan/atau
14. Manajemen Informasi Pribadi (Tindakan Kontrol Keamanan)
Garis besar tindakan pengamanan yang dilakukan oleh Grup adalah sebagai berikut:
(1) Perumusan Kebijakan Dasar dan Kebijakan Penanganan Informasi Pribadi
(2) Kontrol Keamanan Organisasi
Grup telah menunjuk seorang manajer untuk menangani Informasi Pribadi dan mengidentifikasi karyawan Grup yang terlibat dalam penanganan Informasi Pribadi dan ruang lingkup Informasi Pribadi yang ditangani oleh karyawan tersebut. Grup juga telah mengembangkan sistem pelaporan jika ditemukan pelanggaran terhadap Undang-Undang Perlindungan Informasi Pribadi atau pelanggaran aturan internal Grup.
(4) Kontrol Keamanan Fisik
Grup membatasi akses atasInformasi Pribadi hanya untuk karyawan tertentu dan telah memperkenalkan mekanisme untuk melindungi sistem informasinya dari akses eksternal yang tidak sah atau perangkat lunak terlarang.
(6) Pemahaman Sistem Eksternal
Grup mempercayakan penyedia layanan cloud dan sejenisnya dengan pengelolaan informasi, termasuk sejumlah Informasi Pribadi, yang disimpan dan dikelola oleh penyedia layanan tersebut di negara-negara yang disebutkan dalam “6. Penanganan Informasi Pribadi di Negara Lain.” Grup menerapkan kontrol keamanan berdasarkan informasi yang diberikan oleh Komisi Perlindungan Informasi Pribadi di Jepang setelah meneliti sistem perlindungan Informasi Pribadi di setiap negara.
15. Penyediaan Informasi Pribadi Opsional
16. Amandemen Kebijakan Perlindungan Informasi Pribadi dan Kebijakan Privasi
17. Penanganan Tautan yang Diposting di Situs Web Grup
Kebijakan Privasi ini tidak berlaku terhadap situs web pihak ketiga mana pun (situs web yang tidak dikelola oleh Grup) yang ditautkan dari situs web Grup.
Untuk rincian penanganan Informasi Pribadi dalam situs web pihak ketiga tersebut, silakan lihat kebijakan privasi dan lainnya di situs web tersebut.
18. Kontak
[RevComm, Inc./Konter Pengaduan dan Konsultasi Informasi Pribadi] Kepada: RevComm, Inc.
Supervisor Perlindungan Informasi Pribadi Manajer Kepatuhan
Alamat: XXXXX Xxxxxxx 0-xxxxx Xxxxxxxx 0X, 0-0-0 Xxxxxxx, Xxxxxxx-xx Xxxxx, 000-0000 Xxxxx Alamat email: xxxxxxx@xxxxxxx.xx.xx
[Nama organisasi perlindungan informasi pribadi resmi dan kontak untuk penyelesaian keluhan]
Nama organisasi perlindungan informasi pribadi resmi: Pusat Pengolahan dan Pengembangan Informasi Jepang
Kontak untuk penyelesaian keluhan: Kantor Pengaduan dan Konsultasi Perlindungan Informasi Pribadi
Alamat: Xxxxxx Xxxxxxx Xxxxxxxx, 0-0-0 Xxxxxxxx, Xxxxxx-xx, Xxxxx, 000-0000 Xxxxx TEL: x00-(0)0-0000-0000 / 0000-000-000 (Hanya tersedia dari Jepang)
Dibuat pada tanggal: Oktober 1, 2018
Direvisi pada tanggal: Oktober 3, 2019
Direvisi pada tanggal: Januari 5, 2022
Direvisi pada tanggal: April 1, 2022
Direvisi pada tanggal: Februari 1, 2023
Direvisi pada tanggal: Februari 1, 2024
Direvisi pada tanggal: April 1, 2024
Penanganan Informasi Pribadi di Negara-Negara di Luar Jepang
(1) Negara tempat Kontraktor Asing (Penerima Informasi) Berada
Amerika Serikat Australia Singapura Xxxxxxxxx
Xxxxxxxx Xxxxxxxx Xxxx Swedia
Brasil Indonesia Swiss Xxxxxx Xxxxxxx Filipina
Uni Emirat Arab Afrika Selatan Xxxxx Xxxxxx
(2) Rincian Undang-Undang Perlindungan Informasi Pribadi Negara-Negara yang tercantum dalam (1)
1 Xxxxxxxx Xxxx dan negara-negara anggota EEA
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Negara Asing, Dll. Membangun Sistem Perlindungan Informasi Pribadi yang Diakui Memiliki Standar yang Setara dengan yang ada di Jepang sehubungan dengan Perlindungan Hak dan Kepentingan Individu (Pemberitahuan Publik tentang Komisi Perlindungan Informasi Pribadi No. 1 Tahun 2019)" (dalam bahasa Jepang).
・Kanada
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Kanada (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Republik Korea
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Republik Korea (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Swiss
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Swiss (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Israel
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Israel(Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
3 Negara yang Berpartisipasi dalam Aturan Privasi Lintas Batas APEC
・Amerika Serikat
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Amerika Serikat (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Australia
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Australia (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Kanada
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Kanada (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Singapura
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Singapore (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Republik Korea
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Republik Korea (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Meksiko
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Meksiko (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Filipina
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Filipina (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・India
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di India (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Brasil
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Brazil (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Indonesia
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman "Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Indonesia (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Uni Emirat Arab
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman “Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Uni Emirat Arab (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Afrika Selatan
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman “Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Afrika Selatan (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
・Xxxxx Xxxx
Untuk detail lebih lanjut, silakan merujuk ke halaman “Investigasi Sistem Perlindungan Informasi
Pribadi di Xxxxx Xxxx (Komisi Perlindungan Informasi Pribadi)" (dalam bahasa Jepang).
(3) Sistem Perlindungan Informasi Pribadi yang Akan Disediakan oleh Penerima Informasi
Direvisi terakhir pada tanggal: April 1, 2024
Perolehan Informasi dengan Menggunakan Layanan Pihak Ketiga
Nama Modul Pengumpulan Informasi | Konten Informasi yang akan Dikirim | Nama Pihak yang Akan Menerima Informasi | Tujuan Penggunaan Informasi yang akan Ditransmisikan | Ketersediaan untuk Tidak Mengikuti (Keluar) | Informasi Periode Retensi (apabila diketahui) | |
Tujuan Penggunaan di Perusahaan | Tujuan Penggunaan oleh Para Pihak kemana Informasi akan Ditransmisikan | |||||
◎ Modul Pengumpulan Informasi yang Digunakan pada Situs Perusahaan | ||||||
Google Analytics | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Google LLC | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk rincian lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxx.xxxxxx.xx m/privacy | Tersedia | Hingga 26 bulan |
Google Search Console | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Google LLC | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk rincian lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxx.xxxxxx.xx m/privacy | Tersedia | Hingga 16 bulan |
Google Tag Manager | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Google LLC | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxx.xxxxxx.xx m/privacy | Tersedia | - |
Yahoo Tag Manager | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan | LY Corporation | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxx.xx/xx/xxxxx/x olicy/ | Tersedia | Hingga 25 bulan |
・Riwayat akses | ||||||
Microsoft Advertising | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Microsoft Ireland Operations Limited (Microsoft Ad) | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxx.xxxxxxxxx. com/ja- jp/privacystatement | Tersedia | - |
Microsoft Advertising Universal Event Tracking | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Microsoft Ireland Operations Limited (Microsoft Ad) | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxx.xxxxxxxx.xx m/privacy/center | Tersedia | - |
Facebook Pixel | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Meta Platforms, Inc. (Facebook) | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxx.xxxxxxx.xxx /policies/privacy-policy | Tersedia | - |
Taboola | ・Pengenal iklan ・Informasi perangkat terminal dan aplikasi ・Informasi jaringan ・Riwayat akses | Taboola, Inc. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxx.xxxxxxxx.xx/ privacy-policy/ | Tersedia | Hingga 13 bulan |
Ptengine | Informasi perangkat terminal dan aplikasi Informasi jaringan | Ptmind | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxx.xxxxxx.xx m/privacy | Tersedia | Periode retensi untuk data yang diukur /ditindaklanjuti bervariasi tergantung pada rencana kontrak, seperti berikut: Paket Gratis: 1 bulan Paket Pertumbuhan: 6 bulan Paket Premium: Dapat disesuaikan |
Microsoft Clarity | Pengenal iklan Informasi perangkat terminal dan aplikasi Informasi jaringan Riwayat akses | Microsoft | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxx.xxxxxx.xx m/privacy | Tersedia | - |
OPTEMO | ||||||
optemo_visitor_id | ID unik Pengunjung | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
optemo_visitor_token | Kunci yang diperlukan untuk melewati API (untuk mencegah pengoperasian oleh siapa pun selain pengunjung) | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
optemo_call_on_~ | Tanda (flags) panggilan (misalnya, tanda untuk | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: | Tidak Tersedia | 90 hari |
menentukan apakah panggilan sedang berlangsung); mengendalikan beberapa tab | Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | ||||
isChatting_~ | Tanda (flags) pembicaraan (misalnya, tanda untuk menentukan apakah ikon pembicaraan terbuka atau tertutup); mengendalikan beberapa tab | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
optemo_session_id_ ~ | ID sesi untuk pengunjung situs web | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
optemo_form_notific ation_id_~ | ID formulir transmisi otomatis yang relevan | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
optemo_manual_form _id_~ | ID formulir transmisi manual yang relevan | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxx.xxxxxxxxx. com/ja- jp/privacystatement | Tidak Tersedia | 90 hari |
notificationCondition sId_~ | ID kondisi atas pemberitahuan yang relevan | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
is_valid_thanks_page | Flag untuk panggilan | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data | Untuk detail lebih lanjut, | Tidak Tersedia | 90 hari |
_~ | terima kasih | tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | |||
isDomainShared_~ | Flag untuk mengatur apakah subdomain dibagikan | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
primaryDomain_~ | Domain utama diatur saat subdomain dibagikan. | J-Tama’s Co. Ltd. | • Mengumpulkan data tentang perilaku Pengguna • Memperbaiki pengalaman Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://x- xxxxx.xxx/xxxxxxx- policy/ | Tidak Tersedia | 90 hari |
x-xxxx.xxxxx | • Alamat IP • Agen Pengguna • ID Pelacakan | GEOCODE, Co., Ltd. | • Results measurement Hasil pengukuran (langkah lanjutan) | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxx.xxx- xxxx.xx.xx/xxxxxxx/ | Tidak Tersedia | Hingga 12 bulan |
Nama Modul Pengumpulan Informasi | Konten Informasi yang akan Dikirim | Nama Pihak yang Akan Menerima Informasi | Tujuan Penggunaan Informasi yang akan Ditransmisikan | Ketersediaan untuk Tidak Mengikuti (Keluar) | Informasi Periode Retensi (apabila diketahui) | |
Tujuan Penggunaan di Perusahaan | Tujuan Penggunaan oleh Para Pihak kemana Informasi akan Ditransmisikan | |||||
◎ Modul Pengumpulan Informasi yang Umumnya Digunakan di antara "MiiTel," "MiiTel Meetings," dan "MiiTel RecPod" | ||||||
Fullstar | Informasi yang terdapat dalam skrip (informasi pribadi mungkin termasuk): | Cloud CIRCUS, Inc. | • Mengumpulkan dan menganalisa data tentang perilaku Pengguna | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxxxxx.xx/xxxx acy/ | Tidak Tersedia | Periode tidak terbatas |
URL situs web yang dijelajahi • Tanggal dan waktu penjelajahan judul (digunakan untuk menghitung waktu yang dihabiskan di situs web, dll.) | ||||||
Informasi tentang tanggapan terhadap ulasan dan informasi tanggapan terhadap kuesioner; pengenal yang direkam pada perangkat, seperti cookies | ||||||
(yang dibuat melalui Fullstar / yang dibuat melalui BowNow) | ||||||
Data perkembangan tentang informasi panduan yang dijelajahi (data UID unik / pemilih CS dari informasi |
pendaftaran) Data perkembangan tentang informasi yang dijelajahi (data UID unik) | ||||||
Azure OpenAI Service | MiiTel, MiiTel Meetings dan MiiTel Hasil pengenalan ucapan yang dihasilkan oleh RecPod (transkripsi), nama pembicara, dan skor analisis | Microsoft Corporation | • Untuk menghasilkan catatan dan saran/masukan/advis | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxx.xxxxxxxxx. com/ja- jp/privacystatement/ | Tersedia | 30 hari |
Announcekit | ID login, ID perusahaan, informasi cookie | AnnounceKit LLC | ・ Sebagai referensi pengembangan produk • Penyediaan informasi sesuai dengan kualitas dan jenis klien | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: xxxxx://xxxxxxxxxxx.xxx/x rivacy-policy | Tersedia | - |
Nama Modul Pengumpulan Informasi | Konten Informasi yang akan Dikirim | Nama Pihak yang Akan Menerima Informasi | Tujuan Penggunaan Informasi yang akan Ditransmisikan | Ketersediaan untuk Tidak Mengikuti (Keluar) | Informasi Periode Retensi (apabila diketahui) | |
Tujuan Penggunaan di Perusahaan | Tujuan Penggunaan oleh Para Pihak kemana Informasi akan Ditransmisikan | |||||
◎ Modul Pengumpulan Informasi yang Digunakan dalam "MiiTel Meetings" | ||||||
1) Saat menggunakan integrasi kalender Microsoft Outlook: (i) Informasi otentikasi untuk mengakses informasi kalender dari Microsoft Outlook (ii) Informasi kalender (iii) Data yang direkam | Hyperdoc Inc. | • Untuk memperoleh dan menganalisis data yang direkam dan informasi rapat | Untuk detail lebih lanjut, silakan lihat di sini: | Tersedia | Data yang direkam: Selain data yang direkam selama satu minggu: Periode waktu tidak terbatas | |
2) Saat menggunakan integrasi kalender Google Calendar (i) Informasi otentikasi untuk mengakses informasi kalender dari Google Calendar (ii) Informasi kalender (iii) Data yang direkam | ||||||
3) Data yang direkam dalam kasus menghubungkan melalui integrasi URL |
Direvisi terakhir pada tanggal: April 1, 2024