Scope Pekerjaan Klausul Contoh

Scope Pekerjaan a. Memodernisasi system control di Lift 1A, 2A, 1B dan 2B meliputi: • Mengganti controller dari type system paralel menjadi serial komunikasi yang mampu beroperasi dengan handal. • Controller yang digunakan harus mampu disinkronkan dengan lift lainnya sehingga yang awalnya beroperasi single dan duplex menjadi triplex • System control yang digunakan harus sudah dilengkapi dengan load sensor yang mampu membaca perubahan beban dan mengatur daya yang harus disupply ke mesin sehingga sehingga running machine menjadi halus baik saat full load maupun no load ataupun dengan beban yang berbeda-beda baik pada saat start maupun stop. • System control ini mampu mengkalibrasi level floor secara akurat. • Dilengkapi dengan system regen untuk hemat energy • Memodifikasi Car Operating Panel tanpa PC board dan display yang diguanakan diganti dari dot matrix menjadi LCD 7 inch • Mengintegrasikan penambahan access card untuk dapat diprogram access card sehingga hanya dapat digunakan sesuai lantai yang diperuntukan • Disaat mengintegrasikan antar lift diatur sedemikian rupa sehingga tetap ada minimal 1 lift di override untuk tetap dapat dioperasikan secara independent. • Mengganti lantai sangkar dengan type granit • Memodifikasi ceiling • Mengganti automatic Rescue Device • Memasang power unit • Mengganti Proximity diatas sangkar untuk keakuratan levelling • Mengganti wire rope 10mm di lift • Mengganti Deflector Sheeve di lift • Megganti roller hanger pintu sangkar • Mengganti switch overload • Setting tension main wire rope • Mengganti part sesuai sesuai detail scope pekerjaan

Related to Scope Pekerjaan

  • METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian 43

  • MEKANISME PENYELESAIAN PENGADUAN i. Dengan tunduk pada ketentuan angka 18.1 di atas, manajer Investasi dan/atau Bank Kustodian akan melayani dan menyelesaikan adanya pengaduan Pemegang Unit Penyertaan. Penyelesaian pengaduan yang dilakukan oleh Bank Kustodian wajib ditembuskan kepada Manajer Investasi.

  • Jangka Waktu dan Opsi Pembaruan Jangka waktu Layanan Cloud dimulai pada tanggal ketika IBM memberi tahu Klien mengenai akses mereka ke Layanan Cloud, sebagaimana yang didokumentasikan dalam PoE. PoE akan menetapkan apakah Layanan Cloud memperbarui secara otomatis, berlanjut berdasarkan penggunaan berkelanjutan, atau berakhir pada akhir jangka waktu. Untuk pembaruan otomatis, kecuali apabila Klien memberikan pemberitahuan tertulis untuk tidak memperbarui setidaknya 90 hari sebelum tanggal habis masa berlakunya jangka waktu, Layanan Cloud akan secara otomatis memperbarui untuk jangka waktu yang yang ditetapkan dalam PoE. Untuk penggunaan berkelanjutan, Layanan Cloud akan terus tersedia dengan basis per bulan hingga Klien memberikan pemberitahuan tertulis 90 hari sebelumnya mengenai pengakhiran. Layanan Cloud akan tetap tersedia hingga akhir bulan kalender setelah periode 90 hari tersebut.

  • BIAYA YANG MENJADI BEBAN PEMEGANG UNIT PENYERTAAN a. Biaya pembelian Unit Penyertaan (subscription fee) adalah maksimum sebesar 1% (satu persen) dari nilai transaksi pembelian Unit Penyertaan, yang dikenakan pada saat calon Pemegang Unit Penyertaan melakukan pembelian Unit Penyertaan MANDIRI INVESTA DANA SYARIAH;

  • Tujuan Penelitian Tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut:

  • IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI DAN PELAPORAN KEUANGAN PENTING (lanjutan) Instrumen Keuangan (lanjutan) a. Penentuan Nilai Wajar (lanjutan) Aset Keuangan (lanjutan)

  • HAK-HAK PEMEGANG UNIT PENYERTAAN Dengan tunduk pada syarat-syarat sesuai tertulis dalam Kontrak Investasi Kolektif DANAMAS DOLLAR, setiap Pemegang Unit Penyertaan DANAMAS DOLLAR mempunyai hak-hak sebagai berikut: Pemegang Unit Penyertaan akan mendapatkan Surat Konfirmasi Transaksi Unit Penyertaan yang akan dikirimkan paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursa setelah :

  • HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 45 A. Hasil Penelitian ...................................................................... 45

  • SURAT KONFIRMASI KEPEMILIKAN UNIT PENYERTAAN Surat Konfirmasi Kepemilikan Unit Penyertaan adalah surat konfirmasi yang menunjukkan jumlah Unit Penyertaan yang dimiliki oleh Pemegang Unit Penyertaan dan berlaku sebagai bukti kepemilikan dalam BATAVIA DANA OBLIGASI ULTIMA. Surat konfirmasi kepemilikan akan dikirimkan oleh Bank Kustodian paling lambat 7 (tujuh) Hari Bursa setelah pembelian atau penjualan kembali Unit Penyertaan BATAVIA DANA OBLIGASI ULTIMA. Penyampaian Surat Konfirmasi Tertulis Kepemilikan Unit Penyertaan BATAVIA DANA OBLIGASI ULTIMA kepada pemegang Unit Penyertaan sebagaimana dimaksud di atas dapat dilakukan melalui;

  • PENDAPAT AKUNTAN TENTANG LAPORAN KEUANGAN (halaman ini sengaja dikosongkan)