KESEPAKATAN KERJA PIMPINAN KEBUN DENGANKesepakatan Kerja • March 20th, 2017
Contract Type FiledMarch 20th, 2017Untuk lebih mendorong terwujudnya kerja yang mantap, aman dan dinamis berdasarkan Pancasila dan dengan menyadari pentingnya suatu pedoman untuk mengetahuinya secara pasti apa yang menjadi hak dan kewajiban oleh masing-masing pihak demi terciptanya dan tercapainya keserasian antara peningkatan produksi, produktivitas dan peningkatan kesejahteraan pekerja. Sehubungan dengan hal tersebut maka Pimpinan Perusahaan membuat kesepakatan kerja yang memuat hak dan kewajiban masing-masing pihak serta tata tertib dengan mengindahkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.