Perjanjian Baku Google Adsense Sample Contracts

SKRIPSI
Perjanjian Baku Google Adsense • May 23rd, 2023

Puji dan Syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas hikmat dan anugerah yang telah dicurahkan, sehingga penulis dimampukan untuk dapat menyelesaikan penulisan Skripsi sebagai tugas akhir untuk memenuhi persyaratan Strata I Fakultas Hukum, Universitas Kristen Indonesia, adapun skirpsi ini berjudul Perjanjian Baku Google Adsense di Youtube Ditinjau dari Hukum Perlindungan Konsumen. Penulis tentunya menyadari bahwa skirpsi ini merupakan proses sebuah pembelajaran bagi penulis, sehingga dalam skripsi ini tentu saja masih banyak kekurangan serta ketidaksempurnaan. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun agar penulis bisa lebih menyempurnakan skirpsi ini.