ContractProspektus Reksa Dana Syariah • June 21st, 2023
Contract Type FiledJune 21st, 2023PEMBAHARUAN PROSPEKTUS REKSA DANA SYARIAH ASHMORE DANA PASAR UANG SYARIAH Tanggal Efektif: 28 Juni 2022 Tanggal Mulai Penawaran: 15 Juli 2022 Prospektus ini diterbitkan di Jakarta pada tanggal 31 Maret 2023OJK TIDAK MEMBERIKAN PERNYATAAN MENYETUJUI ATAU TIDAK MENYETUJUI EFEK INI, TIDAK JUGA MENYATAKAN KEBENARAN ATAU KECUKUPAN ISI PROSPEKTUS INI. SETIAP PERNYATAAN YANG BERTENTANGAN DENGAN HAL-HAL TERSEBUT ADALAH PERBUATAN MELANGGAR HUKUM. REKSA DANA SYARIAH ASHMORE DANA PASAR UANG SYARIAH (selanjutnya disebut "ASHMORE DANA PASAR UANG SYARIAH") adalah Reksa Danaberbentuk Kontrak Investasi Kolektif berdasarkan Undang-Undang No. 8 tahun 1995 tentang Pasar Modal (“Undang-Undang Pasar Modal”) besertaperaturan pelaksanaannya. ASHMORE DANA PASAR UANG SYARIAH bertujuan untuk memberikan pengembalian investasi dan tingkat likuiditas yang lebih tinggi dengan melakukan investasi 100% (seratus persen) pada instrumen pasar uang Syariah dan/atau Efek Syariah berpendapatan tetap serta instrumen lain se