Risiko Industri. Sesuai dengan Kebijakan Investasi AURORA BERIMBANG, sebagian besar hingga seluruh investasi AURORA BERIMBANG adalah dalam Efek bersifat ekuitas dan Efek Bersifat Utang yang diterbitkan oleh Pemerintah Republik Indonesia dan/atau korporasi yang telah dijual dalam Penawaran Umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia, sehingga risiko investasi AURORA BERIMBANG yang relevan adalah risiko Negara Republik Indonesia dan/atau risiko usaha yang dipengaruhi oleh faktor internal maupun eksternal.
Appears in 3 contracts
Samples: Kontrak Investasi Kolektif, Kontrak Investasi Kolektif, Kontrak Investasi Kolektif
Risiko Industri. Sesuai dengan Kebijakan Investasi AURORA BERIMBANGSAHAM PROGRESIF, sebagian besar hingga seluruh investasi AURORA BERIMBANG SAHAM PROGRESIF adalah dalam Efek bersifat ekuitas dan Efek Bersifat Utang yang diterbitkan oleh Pemerintah Republik Indonesia dan/atau korporasi yang telah dijual dalam Penawaran Umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia, Indonesia sehingga risiko investasi AURORA BERIMBANG SAHAM PROGRESIF yang relevan adalah risiko Negara Republik Indonesia dan/atau risiko usaha yang dipengaruhi oleh faktor internal maupun eksternal.
Appears in 1 contract
Samples: Kontrak Investasi Kolektif
Risiko Industri. Sesuai dengan Kebijakan Investasi AURORA BERIMBANGEQUITY, sebagian besar hingga seluruh investasi AURORA BERIMBANG EQUITY adalah dalam Efek bersifat ekuitas dan Efek Bersifat Utang yang diterbitkan oleh Pemerintah Republik Indonesia dan/atau korporasi yang telah dijual dalam Penawaran Umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia, sehingga risiko investasi AURORA BERIMBANG EQUITY yang relevan adalah risiko Negara Republik Indonesia dan/atau risiko usaha yang dipengaruhi oleh faktor internal maupun eksternal.
Appears in 1 contract
Samples: Kontrak Investasi Kolektif