Definisi Perusahaan Anak

Perusahaan Anak berarti perusahaan di mana (i) Perseroan mempunyai kepemilikan
Perusahaan Anak. Berarti perusahaan yang laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan laporan keuangan Perseroan.
Perusahaan Anak berarti perusahaan yang laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan Perseroan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku di Indonesia.

Examples of Perusahaan Anak in a sentence

  • Pihak yang terelasi BRI terbagi menjadi 3, yaitu Perusahaan Anak, Perusahaan Asosiasi, dan Perusahaan Terafiliasi.

  • Tabel di bawah ini menyajikan posisi liabilitas konsolidasian Perseroan pada tanggal 30 Juni 2020 yang bersumber dari Laporan Keuangan Konsolidasian Perseroan dan Perusahaan Anak pada tanggal 30 Juni 2020 yang tidak diaudit.

  • Pihak yang terafiliasi dengan BRI terbagi menjadi 3 : Perusahaan Anak, Perusahaan Asosiasi dan Perusahaan Terafiliasi.

  • Pada tahun 2019, SGI, Perusahaan Anak menandatangani perjanjian sale and lease back transactions dengan PT Dipo Star Finance dan PT Mitsubishi UFJ untuk aset tangki dan kendaran sebesar Rp 14.823 juta.

  • Untuk memastikan efektivitas pengelolaan SDM yang tersebar di beberapa lokasi, dan pada beberapa Perusahaan Anak, Perseroan telah merancang sistem administrasi yang mampu mengakomodir kebijakan manajemen, namun juga mampu menghormati kondisi yang ada pada saat itu.


More Definitions of Perusahaan Anak

Perusahaan Anak berarti perusahaan yang laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan Perseroan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku di Indonesia. Pada tanggal Prospektus ini diterbitkan, Perusahaan Anak Perseroan terdiri dari PT Bumi Suksesindo, PT Damai Suksesindo, PT Cinta Bumi Suksesindo, PT Beta Bumi Suksesindo, PT Merdeka Mining Servis, Eastern Field Development Ltd., Finders Resources Ltd., Banda Minerals Pty. Ltd., PT Batutua Tembaga Raya, PT Batutua Kharisma Permai, Way Kanan Resources Pty. Ltd., PT Batutua Lampung Elok, PT Pani Bersama Jaya, PT Pani Bersama Tambang, PT Puncak Emas Gorontalo, PT Batutua Pelita Investama, PT Batutua Tambang Abadi, PT Batutua Abadi Jaya, PT Batutua Bumi Raya, PT Batutua Alam Persada dan PT Batutua Tambang Energi.
Perusahaan Anak. Berarti perusahaan yang laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan Perseroan sesuai dengan pernyataan standar akuntansi yang berlaku di Indonesia. Dimana per tanggal Informasi Tambahan ini diterbitkan, Perseroan memiliki 3 (tiga) Perusahaan Anak, yaitu PT Samator Gas Industri, PT Ruci Gas dan PT Samabayu Mandala.
Perusahaan Anak. Berarti perusahaan dimana Perseroan melakukan penyertaan saham dengan jumlah lebih dari 50% (lima puluh persen) sehingga laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan Perseroan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku di Indonesia.
Perusahaan Anak. Berarti perusahaan dimana Perseroan memiliki penyertaan saham
Perusahaan Anak. Berarti perusahaan yang dikendalikan oleh Perseroan, yaitu: No Nama Perusahaan Anak Persentase Kepemilikan 1 PT Pyfa Aetheria Indonesia 99,0% 2 Pyfa Health Singapore Pte. Ltd 99,0% 3 PT Pyfa Investama Medika 99,0% 4 PT Pyfa Sehat Indonesia 99,0% 5 PT Holi Pharma 99,9% 6 PT Ethica Industri Farmasi 99,9% 7 PYFA Australia Pty. Ltd. 100%
Perusahaan Anak. Berarti perusahaan yang laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan laporan keuangan Perusahaan Terbuka, yang dalam Prospektus ini dapat juga disebut Entitas Anak.
Perusahaan Anak berarti perusahaan yang sahamnya dimiliki oleh Perseroan baik langsung maupun tidak langsung dan laporan keuangannya dikonsolidasikan dengan Perseroan sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku di Indonesia.